Postingan

Kesehatan Mental Generasi Z   Apa itu kesehatan mental? Kesehatan mental bukan hanya tentang gangguan mental saja, tetapi kesehatan mental itu di lihat sebagai sebuah kontinum. Karena bentuknya kontinum, otomatis tidak akan bisa mengatakan bahwa seseorang itu sakit mental atau sehat mental secara paten. Mental seseorang   tidak bisa tetap pada satu posisi, bisa naik kadang bisa turun dalam waktu hitungan jam atau hari saja. Maka dari itu, dalam psikologi tidak menamakan gangguan sebagai penyakit, jadi tidak ada istilah penyakit mental yang ada hanya gangguan mental atau gangguan jiwa. Bagaimana cara menentukan posisi mental kita? Yang pertama, harus mengetahui kesehatan mental itu apa. Menurut WHO ( World Health Organization ), kesehatan mental adalah kondisi dimana seseorang menyadari apa pontensi dirinya, bisa mengahadapi setres sehari-hari, bisa bekerja secara produktif, dan menghasilkan kontribusi yang baik ke masyarakat. Jadi, untuk mengetahui posisi kesehatan mental, bisa di
  Mencintai Diri Sendiri Mencintai adalah menaruh kasih sayang kepada sesuatu atau bisa dikatakan menerima sesuatu itu dengan apa adanya. Kita boleh mencintai apa saja, terlebih lagi penting   dan harus mencintai diri sendiri.   Mencintai diri sendiri itu tentang   penerimaan diri, penguasaan diri dan rasa hormat kepada diri sendiri. Siapa lagi yang mau mencintai diri kita jika bukan kita dulu yang memulainya ? Penting diketahui bahwa sebelum kamu mencintai orang lain, cintailah dirimu sediri.   Mulailah dari sekarang untuk mencintai diri sendiri dengan mengetahui apa kelebihan dan kekurangan kita masing-masing. Dengan kelebihan yang kita milki janganlah tinggi hati dan harus dengan lapang menerima kekurangan yang kita miliki. Tidak ada manusia yang dilahirkan sempurna tanpa memiliki kekurangan. Jadi, jangan malu memiliki kekurangan dan jangan jadikan omongan orang tentang kekuranganmu membuat kamu benci dengan dirimu, ketahuilah bahwa kamu layak dicintai dan kamu tidak seperti apa y